Contoh Qultum Suinkat Tema Bebas adalah salah satu pertanyaan yang dapat kamu baca jawabannya disini.
Btw, kami telah menyusun 1 ulasan mengenai contoh qultum suinkat tema bebas. Tak perlu panjang lebar, langsung saja pelajari cara mengerjakannya selanjutnya di bawah ini:
Contoh Qultum Suinkat Tema Bebas
Jawaban: #1:
Jawaban:
assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatu الحمد لله رب العالمين الصلاه والسلام على اشرف الانبياء والمرسلين وعلى اله واصحابه اجمعين اما بعد
segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam. solawat serta salam kepada nabi Muhammad Saw yang telah membawa kita dari gelap gulita menuju terang benderang
tema kultum “sabar”
semakin hari semakin umurkita berkurang untuk hidup dan ada di muka bumi namun dalam kehidupan seorang manusia taklepas dari yang namanya ujian atau cobaan oleh karna itu kita sebagai manusia jika di berikan ujian atau cobaan oleh Allah maka bersabarlah sebab dibalik dari ujian itu ada hikma yang begitu luar biasa.
Jika kita ingin merasa bersama dengan Allah maka bersabarla seperti yang Allah katakan ان الله مع الصابرين sesungguhnya Allah bersama orang orang yang sabar. nah tunggu apa lagi ayo kita sama sama mengingatkan tentang kesabaran berusaha untuk selalu bersabar dan jangan terburu-buru karna terburu-buru merupakan sifat syaiton.
Seorang manusia yang tidak mempunyai kesabaran berarti dirinya telah di kuasai syaitan oleh karna untuk meredamkan kemarahan maka berwudhu lah kerena wudhu bisa memadamkan kemarahan.
sekian dari kultum singkat ini kurang dan lebihnya mohon di maafkan
wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatu
Nah itulah jawaban tentang “contoh qultum suinkat tema bebas”, semoga dapat bermanfaat!
Jangan lupa bookmark dan bagikan ke teman lainnya ya …
Pesan Mimin: Tiada gading yang tak retak, menggunakan berbagai referensi akan lebih baik.